- Berikut ini jadwal turnamen esports yang tersebar di seluruh dunia dan di berbagai skena esports dunia selama bulan Juni 2024.
Turnamen esports kian hari makin menjadi primadona di dunia, dengan jumlah penonton yang terus meningkat tiap tahunnya.
Lalu apa saja jadwal turnamen esports tingkat dunia bulan ini? Berikut ini jadwal lengkapnya!
Jadwal Turnamen Esports Bulan Juni 2024:
*Hanya Jadwal Turnamen Besar atau Tingkat Dunia
Mobile Legends: Bang Bang
- MPL MY S13: 29 Maret-2 Juni
- MPL ID S13: 8 Maret-9 Juni
- MPL MENA S5: 18 April-15 Juni
- MPL SG S7: 4 Mei-16 Juni
- MSC 2024: 28 Juni-14 Juli
PUBG Mobile
- PMSL SEA Summer 2024: 8 Mei-2 Juni
- PMSL EMEA Spring 2024: 15 Mei-9 Juni
- PMRC 2024 S1: 8-9 Juni
- PMSL CSA Spring 2024: 22 Mei-15 Juni
- PMCL SEA Summer 2024: 22 Mei-16 Juni
- PMSL Americas Spring 2024: 29 Mei-16 Juni
- PMRC 2024 - PEL vs CSA vs SEA: 28-30 Juni
- Battlegrounds Mobile India Series 2024: 28-30 Juni
Free Fire
- Tidak Ada Turnamen Besar
Dota 2
- Tidak Ada Turnamen Besar
Valorant
- VCT 2024: Masters Shanghai: 23 Mei-9 Juni
League of Legends
- LEC Summer 2024: 8 Juni-28 Juli
- LPL Summer 2024: 1 Juni-1 September
- LCK Summer 2024: 12 Juni-8 September
Counter-Strike 2
- Intel Extreme Masters Dallas 2024: 27 Mei-2 Juni
- YaLLa Compass 2024: 5-9 Juni
- BLAST Premier: Spring Final 2024: 12-16 Juni
Honor of Kings
- Honor of Kings Brazil Championship 2024: 11 Mei-16 Juni
- Honor of Kings Invitational Season 2: 29 Juni-1 Juli
- Arena of Valor Premier League 2024: 12 Juni-7 Juli
- King Pro League Summer 2024: 12 Juni-14 September
EA Sports FC
- Tidak Ada Turnamen Besar
Fortnite
- DreamHack Dallas 2024: 31 Mei-2 Juni
Rocket League
- RLCS 2024 - Major 2: London: 20-23 Juni
Overwatch 2
- Overwatch Champions Series 2024 Major: 31 Mei-2 Juni
Apex Legends
- Tidak Ada Turnamen Besar
Fighting
- Battle Arena Melbourne 14 (Tekken 8): 1-2 Juni
- Super Tournament 2024 (Tekken 8): 8-9 Juni
- Final Kombat 2024 (Mortal Kombat 1): 14-16 Juni
- CEO 2024 (Tekken 8): 28-30 Juni
Terkini Lainnya
ESL SPS S6 APAC Challenge Finals: Hasil, Jadwal, Klasemen
VALORANT Challengers 2025 SEA Split 1: Hasil dan Jadwal Lengkap
MPL Indonesia Season 15: Daftar Roster Lengkap Semua Tim
Bandung BJB Tandamata Optimistis Bisa Menangi Dua Laga Proliga 2025 di Pontianak
Para Panahan Indonesia Borong 6 Medali di Bangkok, Modal Menuju Paralimpiade 2028
Cabal Infinite Combo SEA Rayakan Milestone 100 Hari dengan Hal Ini
BMW M5 Touring, Safety Car MotoGP 2025 Berperforma Buas
Lewati Andriy Shevchenko, Erling Haaland Masuk 10 Besar Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions
Prediksi dan Link Live Streaming FC Porto vs AS Roma di Liga Europa 2024-2025
Rekap Hasil Liga 2 2024-2025: Rans Nusantara FC Terdegradasi, Persekat Tangguh